Hati-Hati, Salah Hitung Payroll Munculkan Kegaduhan Di Perusahaan - Penghitungan gaji atau payroll adalah salah satu tugas HRD yang cukup menyita waktu, tenaga dan pikiran. Apalagi jika karyawan di perusahaan juga cukup banyak, penghitungan payroll harus dilakukan beberapa minggu sebelum tanggal gajian.
Baca Artikel : 3+ Cara Menentukan Gaji Pokok...
Memilih Software Hris Indonesia Yang Tepat Untuk Perusahaan - Menggunakan layanan software hris adalah salah satu cara untuk memudahkan HR dalam mengurus pekerjaan hr, mulai dari masalah pengelolaan karyawan sampai dengan fitur payroll. Sekarang pun ada banyak software hr di Indonesia yang bisa digunakan. Pun fitur software yang dimiliki...
Jaminan Hari Tua BPJS Ketenagakerjaan - Beberapa waktu yang lalu ada kegaduhan terkait jaminan hari tua atau yang biasa kita pahami dengan JHT. Dimana ini merupakan program asuransi dari pemerintah untuk melindungi pekerja Indonesia. Program JHT masuk bagian dari BPJS Ketenagakerjaan.
Kegaduhan beberapa waktu kemarin membahas tentang umur minimal untuk...
Tips Mengelola Database Karyawan Perusahaan - Mengelola database karyawan merupakan satu hal penting untuk perusahaan. Dimana database ini berisi semua informasi semua karyawan di perusahaan. Bukan hanya datadiri melainkan semua data semenjak karyawan masuk dan selama waktu kerjanya di perusahaan.
Database karyawan berguna untuk berbagai hal, mulai dari tracking performa...
Cerita Dibalik Revolusi Industri 1.0 – 5.0 - Beberapa saat lalu kita memahami tentang revolusi industri 4.0 yang banyak disebarkan di seluruh Indonesia. Revolusi industri ini banyak digaungkan untuk industri di Indonesia agar masyarakat mulai bersiap dan bisa mulai menerapkan industri 4.0.
Industri 4.0 cukup menghebohkan karena penggunaan 3 elemen...
Kenapa Database Karyawan Perlu Dikelola Dengan Baik? - Database karyawan atau pusat data karyawan merupakan satu hal penting yang harus dimiliki perusahaan. Dimana database karyawan di perusahaan ini tidak hanya memuat informasi dasar seperti data diri melainkan semua informasi karyawan di perusahaan tersebut. Dari data awal masuk, jabatan/posisi dari...
Bagaimana Peraturan THR Karyawan Swasta? - Tunjangan hari raya atau biasa disebut dengan THR merupakan hak karyawan, peraturan THR ini bahkan sudah diatur dalam undang-undang ketenagakerjaan sehingga pengusaha atau pemberi kerja wajib memberikan ini untuk karyawan menjelang hari raya.
THR merupakan bonus, tidak masuk dalam perhitungan gaji karyawan yang diberikan...
Cuti Nikah untuk Karyawan : Ketentuan dan Penjelasannya - Karyawan yang ingin menikah, bisa memanfaatkan cuti nikah lho untuk melangsungkan acara atau resepsi. Sehingga karyawan memiliki hak untuk tidak aktif bekerja selama beberapa hari namun tetap dibayar secara penuh alias tidak ada pengurangan gaji.
Cuti nikah ini diatur oleh Undang-Undang...
Peraturan Yang Perlu Diketahui HRD dalam Mengelola SDM - Ketika kita membicarakan mengenai aturan di perusahaan dan pengelolaan karyawannya, maka kita pasti juga akan terkait dengan bagian yang mengelola SDM itu sendiri yaitu HRD perusahaan. Dimana kegiatan pengelolaan karyawan ada di tangan HRD ini.
Nah tapi HRD membuat aturan dan...
Ide Kegiatan Ramadhan di Perusahaan - Di moment spesial khusus Ramadhan ini, Anda bisa memanfaatkannya untuk kegiatan bersama karyawan. Bisa dikatakan juga kegiatan yang mendukung kemajuan perusahaan. Sebab Ramadhan masih menjadi bulan istimewa dan banyak dinikmati dengan mengadakan event khusus Ramadhan.
Bahkan beberapa perusahaan mendapatkan keuntungan yang tinggi terutama di...