Sudah Gajian Nih. Yuk Simak Tips Cermat Mengatur Gaji Untuk Memenuhi Setiap Kebutuhan Kamu.

0
2290
Sudah Gajian Nih. Yuk Simak Tips Cermat Mengatur Gaji Untuk Memenuhi Setiap Kebutuhan Kamu.
Sudah Gajian Nih. Yuk Simak Tips Cermat Mengatur Gaji Untuk Memenuhi Setiap Kebutuhan Kamu.

Sudah Gajian Nih. Yuk Simak Tips Cermat Mengatur Gaji Untuk Memenuhi Setiap Kebutuhan Kamu – Tanggal tua apa yang paling ditunggu para pekerja nih? Ya jelas dan sudah pasti gajian kan. Bagi mereka yang sudah bekerja pasti selalu menantikan hari gajian Menerima gaji serasa perjuangan menguras pikiran dan keringat sebulan telah terbayar dengan pundi-pundi rupiah. Banyak dari kawan-kawan pasti langsung melampiaskannya dengan shooping atau mungkin nongkrong.

Wacana hidup hemat terkadang hanyalah wacana karena godaan diluar lebih kuat, ya ga bro sis??

Jika anda suka berfoya-foya setelah menerima gaji maka anda tidak akan sadar jika ternyata gaji bulanan anda sudah semakin menipis. Untuk Anda para karyawan baru diharuskan memiliki cara mengelola keuangan yang baik agar kedepannya tidak kesulitan dalam keuangan.

Berikut beberapa cara mengatur gaji untuk kebutuhan Anda.

Membuat Catatan Pengeluaran Setiap Akan Atau Setelah Belanja

Apakah anda sering membuat catatan pengeluaran dari kegiatan belanja anda? Jika belum, lebih baik mulai sekarang mulai dibiasakan untuk membuat listnya ya kawan. Dengan membuat catatan barang ya akan dibeli dan jumlah  pengeluaran maka akan membantu mengetahui kebutuhan mana yang terpenting dan tidak. Hal tersebut juga memudahkan anda untuk bahan evaluasi bulan-bulan selanjutnya agar lebih hati-hati dalam membelanjakan gaji bulanan anda.

Apalagi bagi perempuan nih ya sistaa biasanya suka meleng kalo lihat barang bagus apalagi diskon, pasti lupa sama tujuan utamanya. Pas uang yang dipegang mau habis baru sadar kalo belum memerlukan barang tersebut. Mulai saat ini buat sista yang suka belanja harus menerapkan tips mengelola keuangan yang baik untuk menjaga uang didompet maupun di rekening anda tetap aman.

Mengatur Gaji Untuk Kebutuhan Primer Maupun Tersier

Kebutuhan karyawan salama satu bulan terkadang terasa tidak cukup dengan gaji yang didapatkan. Maka kita harus pandai-pandai megelola keuangan dengan baik sehabis menerima gaji bulanan dari perusahaan.

Aplikasi Slip Gaji Online
Aplikasi Slip Gaji Karyawan Online Kantor Kita

Jika Anda merasa bingung mengelola gaji bulanan, anda bisa mencoba rumus dari Elizabeth Warren yakni metode 50/30/20. Metode tersebut menjelaskan bahwa pengelolaan gaji sebesar 50% untuk kebutuhan primer seperti makan sehari-hari, transportasi dan sewa rumah atau apartemen, 30% untuk kebutuhan tersier seperti belanja, dan 20% untuk untuk prioritas keuangan seperti cicilan, membayar hutang tau menabung.

Taukan anda bahwa mengatur gaji dalam berbagai bagian dapat mempermudah anda memulai hidup hemat.

Selalu Membawa Uang Tunai Secukupnya

Apakah anda terbiasa berbelanja menggunakan uang tunai? Sadar atau tidak kebiasaan ini dapat membuat dompetmu semakin menipis hlo. Salah satu tips mengeola keuangan yang dapat anda lakukan adalah dengan membawa uang tunai biasanya kita sulit untuk menahan keinginan membeli barang lain karena merasa masih ada uang didompet.

Sebaiknya anda membawa uang secukupnya saja, anda bisa mencatat terlebih dahulu keutuhan yang anda beli. Cara seperti ini dapat sedikit menghambat uang gaji bulanan anda cepat ludes.

Bagi Perusahaa yang mencari aplikasi untuk mengatur penggelolaan gaji bulanan karyawan dapat menggunkan aplikasi Kantor Kita. Proses mengurs slip gaji lebih mudah dan cepat. Aplikasi Kantor Kita merupakan aplikasi absensi online yang memiliki fitur penggajian hingga penggelolaan pengajuan cuti maupun izin dengan satu genggaman.

Nikmati berbagai fitur aplikasi kantor kita serta kemudahan dalam menggunakan aplikasinya. Memberikan gratis uji coba 30 hari penuh untuk anda. Segera download aplikasi Kantor Kita untuk membentu mengelola keuangan, pengajuan cuti karyawan dengan mudah dan cermat. Baca:Mengapa Aplikasi Slip Gaji Berperan Penting untuk Karyawan Maupun Perusahaan?

Previous articleBerpakaian Kasual Dapat Meningkatkan Kinerja Karyawan Di Kantor
Next articleStress Dikantor, Ingin Makan Cokelat Tapi Takut Gemuk? Yuk Simak Makanan Penghilang Stress Pengganti Cokelat Dijamin Sehat.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here